“Secara mental, Kessié seperti sudah keluar dari Milan”

LambeMilan.com – direktur Telelombardia, 

Fabio Ravezzani memberikan penilaian terhadap Franck Kessié di laga derby kemarin

, sekaligus membahas tentang masa depannya melalui PianetaMilan.it. 

Tentang penampilan Kessié kemarin? 
“Dia bermain sangat buruk, bagi saya secara mental dia telah keluar dari konteks Milan.”
Apakah ada kemungkinan 1% untuk memperbarui kontraknya dengan Milan? 
“Tidak, sekarang secara mental dia benar-benar telah keluar. Biasanya dia selalu ingin  bermain maksimal di tiap laga, tetapi sekarang tidak.